Video of the Day

Sabtu, 06 Agustus 2016

Penerimaan Pegawai Staf Pendukung Tata Usaha Inspektorat LKPP

Penerimaan Pegawai LKKP Maret 2016
asncpns.com - Dalam prakteknya LKPP berkedudukan sebagai Lembaga Pemerintah Non Kementerian (LPNK) dan bertanggungjawab langsung kepada Presiden RI. Dalam menjalankan tugas dan fungsinya, LKPP di bawah koordinasi Menteri Negara Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas.

Dalam rangka mendukung kelancaran kegiatan,  Inspektorat LKPP membutuhkan satu orang Staf Pendukung Tata Usaha Inspektorat.

Kualifikasi:

  • Pria/Wanita;
  • Usia Maksimal 28 Tahun;
  • Pendidikan Minimal S1 Segala Jurusan; 
  • IPK. Min. 3.00;
  • Menguasai Ms. Office dan Internet;
  • Memiliki integritas dan motivasi kerja yang tinggi;
  • Memiliki keinginan untuk mengembangkan diri;
  • Mampu berkomunikasi dengan baik;dan
  • Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim.
Uraian Ringkas Pekerjaan :
  1. Melakukan administrasi keuangan inspektorat;
  2. Melakukan administrasi rumah tangga dan perlengkapan inspektorat;
  3. Melakukan administrasi kepegawaian inspektorat.

Tata Cara Pengiriman Dokumen Lamaran:

  1. Mengisi form data pelamar pada https://pp-2016abcd.typeform.com/to/BLNTdM paling lambat tanggal 11 Agustus 2016, Pukul 16:00 WIB;
  2. Menyiapkan dokumen yang wajib dibawa pada saat wawancara,
    • a)    Surat Lamaran ditujukan kepada Pejabat Pengadaan Inspektorat
    • b)    Curriculum Vitae
    • c)    Fotocopy Kartu Tanda Penduduk
    • d)    Foto (3x4 berwarna)
    • e)    Salinan Ijasah yang telah dilegalisir oleh pihak berwenang
    • f)     Salinan Transkrip Nilai yang telah dilegalisir oleh pihak berwenang
    • g)    Sertifikat yang relevan dengan lamaran yang diajukan
  3. Hanya pelamar yang memenuhi persyaratan yang akan dihubungi untuk proses lebih lanjut.
 


Anonim

Author & Editor

ASNCPNS.COM adalah website independent yang tidak dibiayai oleh pihak manapun. Informasi kami selektif, akurat, no-hoax tanpa bumbu-bumbu tambahan yang sekiranya bisa membuat informasi terkesan lebih besar atau lebih baik.



0 komentar:

Posting Komentar

Sosmed Kita

Facebook
Like Us
Google Plus
Follow Us
Twitter
Follow Us
Pinterest
Follow Us

Subscribe dapetin info asncpns

(Kamu dapetin kabar Fresh dari kita, aman dari HOAX)