Video of the Day

Rabu, 25 Mei 2016

Penerimaan Tenaga Ahli Biro Organisasi Kepegawaian BPN

Penerimaan Pegawai BPN
Badan Pertanahan Nasional (disingkat BPN) sebagai lembaga pemerintah nonkementerian di Indonesia yang mempunyai tugas melaksanakan tugas pemerintahan di bidang Pertanahan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Saat ini Biro Organisasi dan Kepegawaian BPN mengundang putera-puteri terbaik bangsa untuk menjadi:

1. Tenaga Ahli SDM (Kode : 5DM), sebanyak 1 orang

Kualifikasi:
  • Warga Negara Indonesia
  • Berusia Minimal 21 Tahun pada tanggal 1 Mei 2016
  • Sehat Jasmani Rohani
  • Berkelakuan Baik
  • Mahir mengoperasikan Komputer dan MS Cffic
  • Diutamakan domisili Jabodetabek
  • Memiliki Laptop 
  • Sarjana (S-2) Psikologi/Manajemen
  • IPK minimal 3.0 (PTN) atau minimal 3.25 (PTS
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 10 tahun di bidang pertanahan dan manajemen SDM (dibuktikan dengan Surat Pengalaman Kerja)

2. Tenaga Ahli Kelembagaan (Kode : KL), sebanyak 1 orang 

Kualifikasi:
  • Warga Negara Indonesia
  • Berusia Minimal 21 Tahun pada tanggal 1 Mei 2016
  • Sehat Jasmani Rohani
  • Berkelakuan Baik
  • Mahir mengoperasikan Komputer dan MS Cffic
  • Diutamakan domisili Jabodetabek
  • Memiliki Laptop 
  • Sarjana (S-2) Manajemen/Ilmu Pemerintahan/Kebijakan Publik/Ilmu Sosial dan Ilmu Politik/Statistik 
  • IPK minimal 3.0 (PTN) atau minimal 3.25 (PTS)  
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 10 tahun di bidang pertanahan dan manajemen SDM (dibuktikan dengan Surat Pengalaman Kerja)
3. Tenaga Ahli Manajemen ( Kode : M1), sebanyak 1 orang
Kualifikasi:
  • Warga Negara Indonesia
  • Berusia Minimal 21 Tahun pada tanggal 1 Mei 2016
  • Sehat Jasmani Rohani
  • Berkelakuan Baik
  • Mahir mengoperasikan Komputer dan MS Cffic
  • Diutamakan domisili Jabodetabek
  • Memiliki Laptop
  • Sarjana (S-1) Manajemen/Psikologi/Sosial
  • IPK minimal 3.0 (PTN) atau minimal 3.25 (PTS)
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun (dibuktikan dengan Surat Pengalaman Kerja)
4. Tenaga Ahli Administrasi (Kode : ADM), sebanyak 1 orang

Kualifikasi:
  • Warga Negara Indonesia
  • Berusia Minimal 21 Tahun pada tanggal 1 Mei 2016
  • Sehat Jasmani Rohani
  • Berkelakuan Baik
  • Mahir mengoperasikan Komputer dan MS Cffic
  • Diutamakan domisili Jabodetabek
  • Memiliki Laptop 
  • Sarjana (S-1) Administrasi/Ilmu Sosial
  • IPK minimal 3.0 (PTN) atau minimal 3.25 (PTS)
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun (dibuktikan dengan Surat Pengalaman Kerja)

Bagi anda yang memenuhi kualifikasi dan ingin melakukan pendaftaran silakan unduh keterangan lebih lanjut dalam dokumen unduhan berikut ini.

Update: 26/5/16  - 14.07 WIB


Anonim

Author & Editor

ASNCPNS.COM adalah website independent yang tidak dibiayai oleh pihak manapun. Informasi kami selektif, akurat, no-hoax tanpa bumbu-bumbu tambahan yang sekiranya bisa membuat informasi terkesan lebih besar atau lebih baik.



0 komentar:

Posting Komentar

Sosmed Kita

Facebook
Like Us
Google Plus
Follow Us
Twitter
Follow Us
Pinterest
Follow Us

Subscribe dapetin info asncpns

(Kamu dapetin kabar Fresh dari kita, aman dari HOAX)